“Sistem antrian digital ini merupakam langkah konkrit upaya memberikan kemudahan pelayanan kepada masyarakat, tanpa harus melakukan antrian panjang,’ ujarnya.
Saat ini ungkap Erliyat, kebanyakan pasien telah mempergunakan layanan antrian online sebelum datang ke rumah sakit.
Sehingga, waktu tunggu berkurang drastis. “Dengan begitu tenaga kesehatan dapat mengatur jadwal pemeriksaan lebih terstruktur, dan manajemen rumah sakit dapat menggabungkan data kunjungan secara real-time,” jelasnya
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT







