Transatu.id, SUMENEP – Dalam rangka mensukseskan Pilkada 2024 KPU Sumenep ajak awak media mensosialisasikan tahapan Pilkada serentak tahun 2024, yang digelar di hotel Kaberaz.
Acara tersebut dihadiri oleh ketua KPU dan komisioner serta ratusan jurnalis dari berbagai organisasi wartawan dan Media.
Ketua KPU Sumenep, Nurussyamsi, dalam sambutannya mengajak jurnalis berperan aktif memberikan saran terkait pelaksanaan Pilkada pada 27 November 2024.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
“Kami berterima kasih atas kehadiran para jurnalis. Semoga Pemilu berjalan lancar dan damai,” ucap Nursyamsi
Syamsi panggilan akrab ketua KPU Sumenep menekankan pentingnya komunikasi antara KPU dan media agar informasi Pilkada tersampaikan dengan baik kepada masyarakat.
Halaman : 1 2 3 Selanjutnya







