SGN Sumbangkan Rezeki Melalui PKK Bungo Antoi Jelang Bulan Romadhon

- Jurnalis

Jumat, 21 Februari 2025 - 01:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pihak SGN Bagikan Sembako kepada Ketua PKK Bungo Antoi dan foto perbaikan jalan

Pihak SGN Bagikan Sembako kepada Ketua PKK Bungo Antoi dan foto perbaikan jalan

Transatu.id, MERANGIN — PT Sumber Guna Nabati (SGN) Tabir Selatan sumbangkan paket sembako menjelang memasuki bulan suci Ramadhan kepada Ketua Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Bungo Antoi Kecamatan Tabir Selatan.

Hal itu disampaikan Pihak SGN Agus kepada awak media berapa hari lalu, program ini dilakukan dengan pihak Desa melalui Ketua PKK.

Selain Sembako kata Pihak SGN ada juga melakukan perbaikan jalan untuk melancarkan kegiatan masyarakat setempat memasuki bulan suci Ramadhan nanti.

“Iya pak kita pihak SGN melakukan pembagian Sembako berupa beras, Indomie dan minyak kepada masyarakat melalui PKK Bungo Antoi, menjelang memasuki bulan suci Ramadhan, ” ungkap Agus Pihak SGN.

Sedangkan untuk perbaikan jalan di desa Bungo antoi Sudah dilakukan dalam memperlancar kegiatan masyarakat didalam Bulan suci Ramadhan nantinya.

Reporter : Suhep

Baca Juga :  Ombudsman Jambi: Kepala BWSS VI Harus Adil dan Jujur mengelola Proyek P3A
Follow WhatsApp Channel transatu.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Isi OPD Kosong, Pemkot Jambi Tunjuk Sejumlah Pejabat Plt
Oknum Polisi Tebo Pembunuh Dosen cantik Bungo Akhirnya di Tangkap Dipersembuyian
Kebun Warga Aur Cino Terbakar Berhasil Dipadamkan Damkarmat Pos VII Koto
Pengurus SMSI Bungo Serahkan Bantuan ke Media Kena Cacat
Bupati M. Syukur Luncurkan Bantuan Pangan untuk 18.679 Warga
Wabup Sumenep Pimpin Apel Hari Jadi Kabupaten Sumenep Ke-756
PWI Pamekasan Gelar FGD tentang UHC
Motor Mati Total Usai Isi Pertamax di Pertashop Plakpak, Warga Minta Pertamina Turun Tangan

Berita Terkait

Senin, 3 November 2025 - 01:52 WIB

Isi OPD Kosong, Pemkot Jambi Tunjuk Sejumlah Pejabat Plt

Minggu, 2 November 2025 - 11:25 WIB

Oknum Polisi Tebo Pembunuh Dosen cantik Bungo Akhirnya di Tangkap Dipersembuyian

Sabtu, 1 November 2025 - 04:26 WIB

Kebun Warga Aur Cino Terbakar Berhasil Dipadamkan Damkarmat Pos VII Koto

Jumat, 31 Oktober 2025 - 23:07 WIB

Pengurus SMSI Bungo Serahkan Bantuan ke Media Kena Cacat

Jumat, 31 Oktober 2025 - 23:03 WIB

Bupati M. Syukur Luncurkan Bantuan Pangan untuk 18.679 Warga

Berita Terbaru

Wali kota Jambi kumpulkan pj

Daerah

Isi OPD Kosong, Pemkot Jambi Tunjuk Sejumlah Pejabat Plt

Senin, 3 Nov 2025 - 01:52 WIB

Foto almarhumah

Hukum dan Kriminal

Diduga Sebelum Tewas Dosen cantik di Bungo di kediamannya, Ada Pelecehan

Sabtu, 1 Nov 2025 - 12:08 WIB

You cannot copy content of this page