“Hari ini, kami mendatangi kantor bagian kesra, tapi kabagnya enggan menemui, atas sikap yang tidak kooperatif itu, minggu depan akan melakukan aksi turun jalan,”pungkasnya.
Terpisah, Kepala Bagian Kesra Setda Pamekasan, Abrori Rais menyampaikan bahwa pihaknya tidak bisa menemui rekan-rekan Forkot karena sedang mengikuti rapat di kantor DPRD Pamekasan.
“Jumlah penerima insentif disesuaikan dengan pagu anggaran yang ada, hanya mampu 100 guru ngaji per kecamatan, tahun depan mau diusahakan ada penambahan penerima,”pungkasnya.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT