Menurut Saiful Chaniago, “kelemahan BUMN sebelumnya disebabkan oleh kurangnya profesionalitas dan nasionalisme, sehingga oknum penyelenggara BUMN cenderung berani melakukan kerusakan dan kerugian negara”. Ia mengapresiasi Presiden Prabowo Subianto yang telah membentuk lembaga Danantara sebagai solusi penguatan perusahaan negara.
Halaman : 1 2 3 4 Selanjutnya