Pengurus PKDI Pamekasan Resmi Dilantik, Ketua Farid Perkuat Sinergi Pembangunan Desa

- Jurnalis

Selasa, 11 November 2025 - 07:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jajaran ketua PKDI di Jatim dan DPRD Pamekasan menghadiri pengukuhan PKDI Pamekasan di hotel Azana, Selasa (11/11/2025).

Jajaran ketua PKDI di Jatim dan DPRD Pamekasan menghadiri pengukuhan PKDI Pamekasan di hotel Azana, Selasa (11/11/2025).

TRANSATU.ID,PAMEKASAN – Pengurus Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Persaudaraan Kepala Desa Indonesia (PKDI) Kabupaten Pamekasan, Jawa Timur, periode 2025–2030 resmi dilantik. Kegiatan berlangsung di hotel Azana, Selasa, (11/11/2025).

Acara ini turut dihadiri oleh Jajaran pengurus PKDI Jawa Timur, Ketua DPRD Kabupaten Pamekasan, dan mayoritas kepala desa se Pamekasan.

Baca Juga :  Kadis PMD Puji Kenerja Kades Tanjung Ilir Saat Pembukaan Turnamen Bola Kaki di HUT Karang Taruna Sri Tanjung

Ketua DPC PKDI Pamekasan, Farid Afandi, menyampaikan bahwa kehadiran PKDI memperkuat sinergi pembangunan berbasis desa antara pusat dan daerah.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kehadiran PKDI di Pamekasan siap bersinergi mendukung program pemerintah pusat dan daerah,” ujar Farid dalam sambutannya.

Baca Juga :  Sirkuit Agro Resmi di Tutup Kades Sungai Bulian Yang Diikuti 243 Pembalap, Semoga Akan Datang Event Lebih Besar

Alumni PMII UNIRA tersebut mengajak pengurus dan anggota PKDI untuk menyatukan langkah, memperkuat barisan, serta berkontribusi nyata bagi masyarakat Pamekasan.

“Mari kita jadikan organisasi ini sebagai wadah kolaborasi dan pengabdian demi terwujudnya pembangunan daerah yang berkeadilan dan berkelanjutan,” pungkasnya.

Follow WhatsApp Channel transatu.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Gelar Aksi Demo Ditengah Laut, Kapal Troll Disebut Ancaman Serius Bagi Nelayan Kecil Arosbaya
Tim Abdimas UTM Dampingi Legislasi Desa di Pamekasan
Proyek RTH Pembangunan Taman Kota Sebelah Polres Wajib di Tutup Sementara
Raker PWI Pamekasan 2025-2028: Bahas KEK Tembakau-Garam dan Bentuk Timsus
Penanaman Hexa Reef di Tlangoh Wujud Komitmen PHE WMO
Bahaya Mengintai Balita, ‘Sari Roti’ Berjamur dan Hampir Kedaluwarsa Masuk Menu MBG di Parteker Pamekasan
Bupati Merangin Beri Penghargaan kepada Tiga Orang Berperan Aktif, Dibalik Kasus Penculikan Bilqis
Rumah Ibu Jadi Jaminan di Bank Mandiri, Debitur Tebo Memohon Keadilan ke OJK

Berita Terkait

Kamis, 27 November 2025 - 14:52 WIB

Gelar Aksi Demo Ditengah Laut, Kapal Troll Disebut Ancaman Serius Bagi Nelayan Kecil Arosbaya

Senin, 24 November 2025 - 02:37 WIB

Proyek RTH Pembangunan Taman Kota Sebelah Polres Wajib di Tutup Sementara

Minggu, 23 November 2025 - 05:42 WIB

Raker PWI Pamekasan 2025-2028: Bahas KEK Tembakau-Garam dan Bentuk Timsus

Sabtu, 22 November 2025 - 01:33 WIB

Penanaman Hexa Reef di Tlangoh Wujud Komitmen PHE WMO

Jumat, 21 November 2025 - 12:35 WIB

Bahaya Mengintai Balita, ‘Sari Roti’ Berjamur dan Hampir Kedaluwarsa Masuk Menu MBG di Parteker Pamekasan

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page