Politikus PKB tersebut menyatakan kata-kata pelantikan mengandung tanggung jawab besar untuk melakukan terobosan baru demi kemajuan desanya. Tentunya dengan mendorong pertumbuhan ekonomi masyarakat melalui desa tematik sebagaimana yang dilakukan oleh sejumlah desa di Pamekasan sebelumnya.
“Kepala desa saat ini harus sadar bahwa zaman itu berubah, kalau kepala desa yang sensitif pasti sadar jika zaman ini berubah, dan pelayanan juga harus berubah,” tandasnya.
Selanjutnya, pihaknya meminta kepala desa Artodung yang baru dilantik untuk melakukan kegiatan yang mendorong terciptanya desa tematik sesuai dengan potensi desanya. Sehingga menjadi desa yang makmur dan sejahtera lantaran pendapatan asli desa yang meningkat.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Halaman : 1 2 3 4 Selanjutnya