Jurnalis Center Pamekasan Perkuat Profesionalisme lewat UKW

- Jurnalis

Sabtu, 2 Agustus 2025 - 04:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jurnalis Center Pamekasan saat silaturahmi dengan Pj. Bupati.

Jurnalis Center Pamekasan saat silaturahmi dengan Pj. Bupati.

Jurnalis Center Pamekasan saat silaturahmi dengan Pj. Bupati.
Jurnalis Center Pamekasan saat silaturahmi dengan Pj. Bupati.

Kompeten Uji Kompetensi Wartawan (UKW) yang diselenggarakan selama dua hari di Surabaya, Rabu–Kamis, 30–31 Juli 2025.

UKW yang digelar oleh LKBN Antara ini menjadi ajang penting untuk mengukur kapasitas jurnalis dalam menjalankan tugasnya secara profesional.

Materi uji mencakup 10 aspek utama di antaranya unjuk kerja rapat redaksi, evaluasi rencana liputan wartawan, kebijakan redaksi, edukasi regulasi platform digital, liputan investigasi, hingga jejaring kerja.

Uji kompetensi juga mengharuskan peserta memahami secara menyeluruh Kode Etik Jurnalistik (KEJ), UU Pers, serta berbagai pedoman dari Dewan Pers seperti pedoman media siber, ramah anak, keberagaman, disabilitas, hak jawab, hak tolak, hak koreksi, dan tanggung jawab hukum jurnalistik.

Ketua JCP Ahmad Jadid menyampaikan apresiasi tinggi atas capaian para anggota, termasuk Ach. Rofiqi, yang telah dinyatakan kompeten. Ia juga menegaskan komitmennya untuk terus mendorong seluruh anggota JCP mengikuti UKW.

Baca Juga :  Pasca Dilantik 20 Febuari 2025, Catatan Penting Bupati Merangin 100 Hari Kerja Sampai Menyebutkan Kelompok Sakit Hati

“Kami sangat bangga karena hampir seluruh anggota JCP kini sudah mengikuti dan dinyatakan kompeten dalam UKW. Ini menunjukkan keseriusan kami untuk menghadirkan jurnalis yang benar-benar profesional, berintegritas, dan berpegang teguh pada kode etik,” ujar Ahmad Jadid.

Lebih lanjut, Jadid menegaskan bahwa JCP bukan hanya wadah organisasi jurnalis, melainkan juga menjadi pilar penting dalam menjaga fungsi pers sebagai corong publik dan pengontrol pemerintah, tentunya melalui karya-karya jurnalistik yang kritis dan konstruktif.

Baca Juga :  Atensi Insiden Pembacokan Jelang Pilkada Sampang, Kopri IAIN Madura Gelar Doa Bersama

“Komitmen kami jelas, JCP akan terus menjadi garda terdepan dalam membangun jurnalisme yang sehat dan bertanggung jawab. Dengan bekal kompetensi ini, kami siap menjalankan fungsi kontrol sosial secara profesional,” pungkasnya.

Dengan semakin banyaknya anggota yang dinyatakan kompeten, JCP kian menunjukkan eksistensinya sebagai organisasi jurnalis yang tidak hanya aktif, namun juga kredibel dan siap menjawab tantangan zaman di era digital.

Follow WhatsApp Channel transatu.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Untuk Meningkatkan Kesiapsiagaan, Pemdes Bangunrejo Lakukan Pelatihan dan Pembinaan Linmas Dan FKPM
Satresnarkoba Polres Tebo Gulung Sindikat Sabu 126,36 Gram di Rimbo Bujang
Toko Laundry di Pasar Jengara Sumenep Terbakar, Renggut Nyawa Karyawan
Warga Rantau Panjang Keluhkan Hancur Pos Persinggahan Depan SMP 2 Merangin
Hakim PN Tebo Cek Sengketa di Sukadamai, Warga Saling Klaim Batas Tanah
Pengemudi tabrak lari di Jenangger berhasil diungkap Unit Gakkum Satlantas Polres Sumenep
Eksekusi Kasus Pencabulan Anak Belum Jalan, SMSI Tebo Soroti Lambannya Kejari
Wali Kota Ultimatum Pelangsir dan Penyalahgunaan Barcode di SPBU

Berita Terkait

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 06:15 WIB

Untuk Meningkatkan Kesiapsiagaan, Pemdes Bangunrejo Lakukan Pelatihan dan Pembinaan Linmas Dan FKPM

Kamis, 16 Oktober 2025 - 22:47 WIB

Satresnarkoba Polres Tebo Gulung Sindikat Sabu 126,36 Gram di Rimbo Bujang

Rabu, 15 Oktober 2025 - 12:07 WIB

Toko Laundry di Pasar Jengara Sumenep Terbakar, Renggut Nyawa Karyawan

Rabu, 15 Oktober 2025 - 02:48 WIB

Warga Rantau Panjang Keluhkan Hancur Pos Persinggahan Depan SMP 2 Merangin

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 03:34 WIB

Hakim PN Tebo Cek Sengketa di Sukadamai, Warga Saling Klaim Batas Tanah

Berita Terbaru

Daerah

Event Musik Tong-Tong Di Sumenep Sukses Di Gelar

Minggu, 19 Okt 2025 - 11:56 WIB

Daerah

Polres Sumenep Ungkap Kasus Penyalahgunaan LPG Bersubsidi

Minggu, 19 Okt 2025 - 08:51 WIB

You cannot copy content of this page