“Isa Ansori yang sekarang menjadi Kepala Dinas Perikanan dan Kelautan Jatim harus diperiksa kembali oleh KPK, namun tidak lagi sebagai saksi. Karena beberapa kasus hibah bermasalah banyak terjadi saat dirinya menjabat sebagai Kadis PU SDA Jatim, ini juga berdasarkan temuan BPK Jatim,” pungkasnya.
Dirinya menambahkan pola dalam pembagian persen dari dana hibah dilakukan oleh Kabid OPD yang nantinya diteruskan ke kepala dinas.
“Jadi, kepala dinasnya tidak bertemu langsung, melainkan menyuruh bawahannya. Nantinya bawahan itu yang menyetor ke kepala dinas terkait setoran per proposal, ini punya siapa dan siapa,” tambahnya.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Lanjut, Imam meminta KPK agar menyelidiki aliran dana yang masuk ke Isa Ansori, dirinya menegaskan bahwa harta kekayaan Isa Ansori cukup fantastis jika hanya dengan menjabat sebagai kepala dinas.
Halaman : 1 2 3 4 Selanjutnya