Kepala Dinas Kebudayaan Kepemudaan Olahraga dan Pariwisata (Disbudporapar) Kabupaten Sumenep Mohammad Iksan menyampaikan, kegiatan ini merupakan kalender event 2023 dengan mengangkat tema “Sumenep Masa Kejayaan” Madura bersatu untuk lebih maju. dan akan dibuka langsung oleh Bupati Sumenep Achmad Fauzi.
Kepala Dinas Kebudayaan, Kepemudaan, Olahraga dan Pariwisata (Disbudporapar) Kabupaten Sumenep Mohammad Iksan menuturkan, kegiatan itu bakal dimulai Sabtu (20/05/2023) malam, yang akan dibuka dengan makan malam dengan Bupati Sumenep Achmad Fauzi.
“Dalam kegiatan, para peserta One Day Trail Adventure akan diajak, untuk mengeksplorasi keindahan alam yang dimiliki Kabupaten Sumenep. Karena Sumenep terkenal dengan kekayaan alam, kebudayaan dan tradisi,” kata kepala Disbudporapar Moh. Iksan Jum’at.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Halaman : 1 2 3 4 Selanjutnya