Aparat kepolisian berharap kehadiran petugas di lapangan dapat mencegah aksi-aksi yang dapat mengganggu kondisi kamtibmas serta memberikan respon cepat apabila terjadi situasi yang tidak diinginkan.
“Selama pelaksanaan patroli, situasi di lapangan berjalan aman, lancar, tertib, dan kondusif,” kata kadi humas Widiarti.
Lebih dari itu, Polres Sumenep terus mengimbau kepada seluruh masyarakat untuk menjaga kerukunan dan tetap waspada demi terwujudnya keamanan bersama, terutama di bulan suci Ramadhan ini.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
“Polres Sumenep berkomitmen untuk menjaga harkat dan martabat kamtibmas di wilayah kabupaten Sumenep, sehingga masyarakat dapat melaksanakan aktivitas ibadah dan sahur dengan tenang dan nyaman,” pungkasnya.