Dandim 0826/Pamekasan Ikuti Secara Virtual Exspor Perdana Silase Jagung Ke Korea Selatan

- Jurnalis

Jumat, 17 November 2023 - 06:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Transatu.id,PAMEKASAN – Dandim 0826/Pamekasan Letkol Inf Ubaydillah, S.I.P bersama Perwakilan Poktan mengikuti kegiatan Exspor Perdana Silase Jagung Ke Korea Selatan secara virtual bertempat di Ruang Data Makodim 0826/Pamekasan, Jum’at (17/11/2023).

 

Exspor Silase Jagung yang perdana di lepas langsung oleh Pangdam V/Brawijaya Mayjen TNI Farid Makruf, M.A dari depan Makodam V/Brawijaya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Dalam sambutannya Pangdam V/Brawijaya menyampaiakn bahwa Exspor Silase ini yang pertama kali. Pangdam juga ingin Kodim Sumenep sebagai percontohan yang sudah berhasil mengembangkan Silase.

Baca Juga :  Anas Urbaningrum Disambut Meriah, Ketum AMI: Koruptor Kok Dielu-elukan Seperti Pahlawan

 

“Saya ingin memperkenalkan Silase ini kepada semua pihak, terutama kepada Dandim saya. Saya ingin menjadikan Dandim Sumenep sebagai percontohan karena Sumenep telah terbukti mengembangkan Silase,” ucap Mayjen TNI Farid Makruf, M.A.

 

“Mudah-mudahan para Dandim bisa meniru pola tanam dan peternakan yang ada di Sumenep,”lanjutnya.

Baca Juga :  Uji langsung peserta tahfidz di kantor kebudayaan Wabup oleh Kadisdikbud

 

Pangdam berharap kepada Dinas Perdagangan, Peternakan dan Perbankan untuk dapat bekerjasama karena petani membutuhkan dana, dari dinas Perdagangan nanti bisa menjembatani apabila sudah ada hasil serta Dinas Peternakan dapat menggabungkan antara pertanian dan peternakan.

 

Komandan Kodim 0826/Pamekasan langsung merespon arahan dari Pangdam V/Brawijaya dengan langsung mengajak kepada Kadisperindag, Kadistan dan Hanpangan serta perwakilan Poktan yang turut hadir di Kodim 0826/Pamekasan untuk turut mengembangkan Silase jagung di wilayah Kabupaten Pamekasan.

Baca Juga :  Pupuk Silaturahmi Persit Kodim Pamekasan Anjangsana Ke Warakawuri Dan Warga Tidak Mampu

 

“Mari kita berikan sosialisasi kembali terhadap para petani dengan mengembangkan Silase jagung karena hasilnya dapat dua sampai tiga kali lipat dari pada tanam biasa,” ujar Letkol Inf Ubaydillah.

 

“Harapannya Silase jagung juga dapat di kembangkan di Pamekasan sehingga penghasilan petani lebih meningkat dan lebih sejahtera,”ujarnya.

Follow WhatsApp Channel transatu.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ultah Didit Prabowo dihadiri Anak Seluruh Presiden Republik Indonesia
Kantor Tempo Dapat Kiriman Kepala Babi dengan Telinga Terpotong
Ditjen Bina Adwil Siapkan Agenda Strategis untuk Persidangan Ke-18 Sosek Malindo 2025 di Malaysia
Hadiri Bukber Perhimpunan Pemilik Ijin Khusus Senjata Api Beladiri, Bamsoet Tegaskan Beri Sanksi Anggota yang Salah Gunakan Senjata Api*
DPR : TNI Yang Harusnya Jaga Keamanan Bukan Jadi Beking Kejahatan
Sabung Ayam Sempat Disebarkan Undangan di Fecebook, 1 Warga Sipil Tersangka, 2 Anggota TNI Jadi Saksi
Pengangkatan CASN Dimajukan, Peserta CPNS Pemprov Jawa Timur Harapkan BKD Kembali ke Timeline Awal
Bamsoet Dorong Peningkatan Penggunaan Teknologi Digital dalam Praktik Notaris

Berita Terkait

Minggu, 23 Maret 2025 - 14:57 WIB

Ultah Didit Prabowo dihadiri Anak Seluruh Presiden Republik Indonesia

Jumat, 21 Maret 2025 - 06:39 WIB

Kantor Tempo Dapat Kiriman Kepala Babi dengan Telinga Terpotong

Kamis, 20 Maret 2025 - 08:56 WIB

Ditjen Bina Adwil Siapkan Agenda Strategis untuk Persidangan Ke-18 Sosek Malindo 2025 di Malaysia

Kamis, 20 Maret 2025 - 02:34 WIB

Hadiri Bukber Perhimpunan Pemilik Ijin Khusus Senjata Api Beladiri, Bamsoet Tegaskan Beri Sanksi Anggota yang Salah Gunakan Senjata Api*

Rabu, 19 Maret 2025 - 23:12 WIB

DPR : TNI Yang Harusnya Jaga Keamanan Bukan Jadi Beking Kejahatan

Berita Terbaru