Bhakti 20 Tahun Mengabdi Batalyon Tantya Sudhirajati, Air Bersih Gratis Bagi Warga Yang Mengalami Kekeringan Di Pamekasan

- Jurnalis

Kamis, 5 Oktober 2023 - 04:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Transatu.id,PAMEKASAN – Bentuk kepedulian kepada masyarakat yang terdampak kekeringan, Batalyon Tantya Sudhirajati alumni Akademi Kepolisian Tahun 2003 menggelar bakti sosial dengan memberikan bantuan air bersih gratis.

 

Kapolres Pamekasan AKBP Satria Permana (Alumni AKPOL th 2003), didampingi beberapa PJU Polres Pamekasan pimpin langsung kegiatan penyaluran air bersih gratis di wilayah Kecamatan Tlanakan, Kab. Pamekasan.

 

Secara simbolis pemberangkatan bantuan air bersih dilepas dari Mapolres Pamekasan menuju lokasi penyaluran tepatnya di Desa Larangan Tokol, Kec. Tlanakan, Kab. Pamekasan dengan dikawal Patwal Satlantas Polres Pamekasan.

 

Kapolres Pamekasan AKBP Satria Permana melalui Kasihumas Polres Pamekasan Iptu Sri Sugiarto menyampaikan, bahwa penyaluran air bersih gratis bagi warga yang mengalami kekeringan adalah bentuk kepedulian Polri sekaligus memperingati 20 tahun pengabdian Batalyon Tantya Sudhirajati alumni Akademi Kepolisian Tahun 2003.

Baca Juga :  Kedatangan Wabup Pamekasan di Hajatan Zaini Wer wer Disambut Hangat Warga Pantura

 

Menurutnya, hal ini untuk membantu masyarakat yang mengalami (terdampak) kekeringan akibat musim kemarau,” terangnya.

 

Alhamdulilah saat bantuan air bersih datang, warga menyambut dengan antusias untuk menampung bantuan air bersih dan kegiatan pembagian air bersih akan terus berkelanjutan secara bertahap,” Ungkap Kasihumas Polres Pamekasan.

 

Kasihumas menambahkan, dengan adanya bantuan air bersih ini diharapkan dapat meringankan beban warga yang mengalami kesulitan mendapatkan pasokan air bersih dalam kehidupan sehari-hari, Kamis (5/10/2023)

Baca Juga :  Pemkab Merangin Siap-siap Terima CPNS

 

Sementara Pak Abdullah salah satu masyarakat mengucapkan rasa terima kasih atas bantuan dari alumni Akademi Kepolisian Tahun 2003 dalam aksi sosial bagi-bagi air bersih.

 

Semoga Polri khususnya alumni Akademi Kepolisian Tahun 2003 semakin jaya,” Ujarnya

Follow WhatsApp Channel transatu.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kantor Tempo Dapat Kiriman Kepala Babi dengan Telinga Terpotong
Ditjen Bina Adwil Siapkan Agenda Strategis untuk Persidangan Ke-18 Sosek Malindo 2025 di Malaysia
Hadiri Bukber Perhimpunan Pemilik Ijin Khusus Senjata Api Beladiri, Bamsoet Tegaskan Beri Sanksi Anggota yang Salah Gunakan Senjata Api*
DPR : TNI Yang Harusnya Jaga Keamanan Bukan Jadi Beking Kejahatan
Sabung Ayam Sempat Disebarkan Undangan di Fecebook, 1 Warga Sipil Tersangka, 2 Anggota TNI Jadi Saksi
Pengangkatan CASN Dimajukan, Peserta CPNS Pemprov Jawa Timur Harapkan BKD Kembali ke Timeline Awal
Bamsoet Dorong Peningkatan Penggunaan Teknologi Digital dalam Praktik Notaris
DPR Hapus Tugas TNI Bantu Atasi Narkoba dari Revisi UU TNI

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 06:39 WIB

Kantor Tempo Dapat Kiriman Kepala Babi dengan Telinga Terpotong

Kamis, 20 Maret 2025 - 08:56 WIB

Ditjen Bina Adwil Siapkan Agenda Strategis untuk Persidangan Ke-18 Sosek Malindo 2025 di Malaysia

Kamis, 20 Maret 2025 - 02:34 WIB

Hadiri Bukber Perhimpunan Pemilik Ijin Khusus Senjata Api Beladiri, Bamsoet Tegaskan Beri Sanksi Anggota yang Salah Gunakan Senjata Api*

Rabu, 19 Maret 2025 - 23:12 WIB

DPR : TNI Yang Harusnya Jaga Keamanan Bukan Jadi Beking Kejahatan

Rabu, 19 Maret 2025 - 21:41 WIB

Sabung Ayam Sempat Disebarkan Undangan di Fecebook, 1 Warga Sipil Tersangka, 2 Anggota TNI Jadi Saksi

Berita Terbaru

Kapolda Lampung Irjen Pol Helmy Santika beri keterangan soal penembakan menewaskan tiga polisi saat menggerebek judi sabung ayam di Way Kan

Hukum dan Kriminal

Kapolda Lampung Tantang Penyebar Isu Setoran Tunjukkan Bukti Bukan Asumsi

Sabtu, 22 Mar 2025 - 07:56 WIB

Pelantikan Pengurus Indonesian Mathematics Educators Society (I-MES) Wilayah Jawa Timur Masa Bakti 2025-2027 secara daring.

Pendidikan

Pengurus I-MES Jawa Timur Masa Bakti 2025-2027 Resmi Dilatik

Sabtu, 22 Mar 2025 - 05:58 WIB