Kades Rantau Limau Manis Khawatir dan Berharap Perhatian Pemerintah

- Jurnalis

Selasa, 14 Maret 2023 - 15:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Keterangan poto : Kades Rantau Limau Manis Aswani mengecek rumah warganya saat dilanda longsor dekat dataran sungai tabir

Keterangan poto : Kades Rantau Limau Manis Aswani mengecek rumah warganya saat dilanda longsor dekat dataran sungai tabir

Transatu, Merangin- Kades Limau Manis Aswani khawatir dengan kondisi rumah warganya nyaris ambruk dekat daratan sungai Tabir Kecamatan Tabir Ilir.

Hal itu disampaikan saat awak media konfirmasi, dirinya Mengatakan khawatir rumah warga yang berada di RT 01 Rantau Limau Manis.

Baca Juga :  Rantau Limau Manis Tutup Hari Raya ldul Fitri Dengan Silek Gelanggang

“Iya, betul rumah warga kami longsor nyaris ambruk, tinggal berapa kekuatan lagi yang menahannya, ” ungkap Kades Limau Manis Aswani.

Baca Juga :  Banteng Liar Gaspol untuk Menawan

Bahkan Tokoh Masyarakat Tabir Ilir Qamarzuri, juga meminta kepada pemerintah untuk cepat tanggap kepada warganya yang dalam kondisi sulit.

Baca Juga :  Ketua Komisi IV Anggap Kalender Event Kabupaten Sumenep Gagal Total

“Saya sebagai tokoh masyarakat setempat meminta kepada pemerintah untuk cepat tanggap dalam kondisi rumah warga kami, yang sedang dalam mengkhawatirkan, “ungkap tokoh Masyarakat Tabir Rantau Limau Manis. (King)

Follow WhatsApp Channel transatu.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ketua DPRD Rivaldi Akan Kordinasi ke PU Provinsi Mengenai Status Jalan di Merangin
Pj Bupati Tandatangani Nota Kesepahaman Perizinan
Pernah Sekolah SMPN1 Merangin, Begitu Gagah Kapolres Jadi Pembina Upacara
Waka DPRD Minta Perusahaan di Merangin Lakukan Pembenahan
Pertingati 40 Hari Kepergian Ibudanya, Bang Ali : Beliau Sosok Inspiratif
Ini Penjelasan Tomas Aliran Limbah PT SGN Hingga Warga Macing Ikan
Pj Bupati: Kapolres Bergelar Hulu Bakang Selingkung Negeri
Ustadz H Tambusai, Akan Meriahkan Isra’ Mi’raj di Merangin

Berita Terkait

Rabu, 5 Februari 2025 - 06:50 WIB

Ketua DPRD Rivaldi Akan Kordinasi ke PU Provinsi Mengenai Status Jalan di Merangin

Rabu, 5 Februari 2025 - 04:47 WIB

Pj Bupati Tandatangani Nota Kesepahaman Perizinan

Senin, 3 Februari 2025 - 13:22 WIB

Pernah Sekolah SMPN1 Merangin, Begitu Gagah Kapolres Jadi Pembina Upacara

Senin, 3 Februari 2025 - 12:54 WIB

Waka DPRD Minta Perusahaan di Merangin Lakukan Pembenahan

Senin, 3 Februari 2025 - 11:31 WIB

Pertingati 40 Hari Kepergian Ibudanya, Bang Ali : Beliau Sosok Inspiratif

Berita Terbaru

Puluhan motor balap liar diamankan di Mapolres Pamekasan.

Hukum dan Kriminal

Tertibkan Balap Liar, Puluhan Unit Motor Diamankan Polres Pamekasan

Senin, 10 Feb 2025 - 04:55 WIB

Pj Bupati Merangin senam bersama masyarakat Merangin

Advertorial

Pj Bupati dan Masyarakat Senam di Kawasan Jam Gento

Jumat, 7 Feb 2025 - 05:32 WIB