Pengaduan Masyarakat Mandek, Ditreskrimum Polda Riau di Soal

- Jurnalis

Rabu, 1 Maret 2023 - 16:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Transatu, Pekanbaru – Apul sihombing SH.MH Selaku kuasa hukum Houtman terus mengawal terkait pengaduannya yang mandek di ditreskrimum Polda Riau, Pengaduan houtman terkait laporan palsu dan pencemaran nama baik yang dilakukan oleh Insial NLD salah satu oknum di PT. Arara Abadi pada Polda Riau tertangal 31 januari 2023.

Bertempat di Pekanbaru Riau pada hari Rabu tanggal 1 maret sekitar pukul 15 WIB, Houtman melalui kuasa hukum, Apul Sihombing SH.MH menyampaikan rasa kekecewaannya terhadap Kepolisian Daerah Riau.

Baca Juga :  Kodim 0826/Pamekasan Gelar Garjas Pereodik Semister ll Tahun 2023

“kami kecewa, laporan yang disampaikan terasa mandek atau jalan ditempat setelah informasi diterima dari ditreskrimum Polda riau yang dipimpin Kombes Pol Asep, juga belum ada penyidik yang ditunjuk untuk menangani perkara ini, ada apa? Ini menjadi suatu keanehan, karena sudah berulang kali kami rasakan,” tegas Apul sembari melanjutkan komentarnya.

“Ya. kita melihat adanya tebang pilih dalam penanganan perkara di Polda Riau, laporan pegaduan kita tanggal 1 Februari 2023 sampai saat ini belum ada tindak lanjut, sementara laporan PT. Arara Abadi masuk Tanggal 1 Februari 2023, Tanggal 3 Februari 2023 sudah terbit SPDP, inilah yang kita anggap tebang pilih, mengapa kalau perusahaan raksasa yang melaporkan begitu cepat ditangani?” keluhnya saat dikonfirmasi awak media.

Baca Juga :  Babinsa Gotong Royong Bersama Warga Binaan Dalam Rangka Pembangunan Rumah

“Kami juga mengkritisi jajaran di Polda Riau. Ada krisis moril dan ketidak profesionalan dalam menangani perkara baik dalam penegakan atau penindakan hukum seharusnya jangan hanya tajam kebawah dan tumpul keatas,” kata Apul.

Terpisah, awak media mencoba mengkonfirmasi terkait perkembangan pelaporan tersebut kepada Kabid Humas Polda Riau melalui pesan singkat, namun masih belum direspon hingga berita ini ditayangkan.

(Aliap)

Follow WhatsApp Channel transatu.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Dari Hasil Tim Investigasi, Akhirnya Dua Oknum TNI Penembak 3 Polisi di Lampung Jadi Tersangka
Nasib Pencari Keadilan di Pamekasan, Polsek Kadur Tetapkan Korban Pencurian Jadi Tersangka Pencemaran Nama Baik
Sempat Buron, DPO Kasus Pencurian Kerbau Tak Berkutik Saat Dibekuk Tim Opsnal Sat Reskrim Polres Merangin
Pelaku PETI Rusak Jalan Desa Ulak Makam, Warga Minta Penegak Hukum Harus Bertindak
Ultah Didit Prabowo dihadiri Anak Seluruh Presiden Republik Indonesia
Drama Penegakan Hukum di Pamekasan, Korban Kehilangan Emas 150 Gram dan Uang Tunai Ditetapkan Tersangka
Kapolda Lampung Tantang Penyebar Isu Setoran Tunjukkan Bukti Bukan Asumsi
Kantor Tempo Dapat Kiriman Kepala Babi dengan Telinga Terpotong

Berita Terkait

Selasa, 25 Maret 2025 - 08:23 WIB

Dari Hasil Tim Investigasi, Akhirnya Dua Oknum TNI Penembak 3 Polisi di Lampung Jadi Tersangka

Senin, 24 Maret 2025 - 22:53 WIB

Nasib Pencari Keadilan di Pamekasan, Polsek Kadur Tetapkan Korban Pencurian Jadi Tersangka Pencemaran Nama Baik

Senin, 24 Maret 2025 - 03:32 WIB

Sempat Buron, DPO Kasus Pencurian Kerbau Tak Berkutik Saat Dibekuk Tim Opsnal Sat Reskrim Polres Merangin

Senin, 24 Maret 2025 - 03:06 WIB

Pelaku PETI Rusak Jalan Desa Ulak Makam, Warga Minta Penegak Hukum Harus Bertindak

Minggu, 23 Maret 2025 - 14:57 WIB

Ultah Didit Prabowo dihadiri Anak Seluruh Presiden Republik Indonesia

Berita Terbaru

Daerah

Polres Sumenep Buka Puasa Bersama para Insan Pers

Senin, 24 Mar 2025 - 12:05 WIB